PMB Universitas Semarang (USM) 2016

info pmb usm semarang

PMB Universitas Semarang 2016 ~ Penerimaan mahasiswa baru universitas semarang atau yang biasa di singkat USM untuk tahun ajaran 2016-2017 sudah dibuka, yang mana untuk mendaftar menjadi mahasiswa di universitas semarang (USM) di sediakan 2 jalur pendaftaran yang diantaranya ; PUSMB ( Program Ujian Seleksi Mahasiswa Baru 2016/2017 ), PSPB (Program Seleksi Pelajar Berprestasi ). Lebih jelasnya mengenai penerimaan mahasiswa baru di Universitas Semarang (USM) baik itu waktu pendaftaran, biaya kuliah, syarat pendaftaran dan hal lain yang berkaitan dengan PMB USM Semarang tahun 2016 akan saya sharekan disini.

Universitas Semarang (USM) merupakan salah satu universitas swasta di kota semarang yang jumlah mahasiswanya terbanyak di kota semarang, karena USM selain terkenal akan kuliah reguler juga terkenal dengan kuliah kelas sore yang di peruntutkan buat para mahasiswa yang sudah bekerja, kuliah kelas sore di USM pun di buka setiap semester, yang artinya setiap semester ada penambahana mahasiswa baru, berikut ini penulis akan berbagi info mengenai PMB Universitas Semarang 2016 untuk kelas reguler pagi.

PMB Universitas USM Semarang 2016

1. PUSMB ( Program Ujian Seleksi Mahasiswa Baru Universitas Semarang TA 2016/2017)

Waktu Pendaftaran

  • Gelombang I : 3 Desember 2015 s.d 22 Juni 2016
  • Gelombang II : 23 Juni s.d 30 Agustus 2016

Syarat Pendaftaran PMB Universitas Semarang 2016

  1. Siswa Kelas XII/ lulusan SMU/ SMK/MA atau sederajat tanpa batasann tahun lulus
  2. Mengisi formulir pendaftaran
  3. melampirkan pas photo berwarna 3×4 (3 lembar )
  4. Melampirkan foto copy SKHU (2 lembar legalisir)
  5. Melampirkan foto copy ijazah/surat keterangan lulus (2 lembar legalisir)

Biaya Pendaftaran adalah Rp. 100.000,-

info pmb usm semarang

 

 

PSPB (Program Seleksi Pelajar Berprestasi) USM TA 2016/2017

Dalam rangka memberikan penghargaan pada calon mahasiswa berprestasi, maka Universitas Semarang ( USM ) membuka penerimaan mahasiswa baru jalur PSPB.

Adapun syarat-syaratnya sebagai berikut:
1. Peringkat 1-10 dikelas XII (melampirkan surat keterangan dari Kepala Sekolah dan foto copy raport yang dilegalisir)
2. Prestasi bidang olah raga minimal tingkat kabupaten/kota yang disahkan oleh KONI setempat
3.Prestasi bidang seni minimal tingkat Kabupaten dan disahkan oleh Dinas terkait
4. Prestasi bidang budaya minimal tingkat Kabupaten dan disahkan oleh Dinas terkait
5. Prestasi bidang inovasi/kreasi minimal tingkat Kabupaten dan disahkan oleh Dinas terkait

Persyaratan berkas pendaftaran PMB Universitas Semarang 2016 :

  • Mengisi formulir pendaftaran
  • Melampirkan surat keterangan dimaksud
  • Melampirkan foto copy ijazah dan NEM/STTB
  • Bagi yang belum lulus melampirkan foto copy raport yang dilegalisir Kepala Sekolah

Fasilitas bagi PSPB yang di terima di USM

  • Bebas Uang pendaftaran
  • Bebas test ujian masuk
  • Bebas SPP semester 1

Itulah informasi yang berkaitan dengan pmb universitas USM semarang 2016 untuk tahun ajaran 2016/2017, untuk Info lebih lanjut Anda bisa menghubungi langsung pihak kampus USM,  Gedung Information Center USM, Jl. Soekarno-Hatta Semarang 50198, Telp. 6702757, Fax : 024-6702272

15 Comments

  1. assalamu alaikum, saya mau bertanya untuk PMB tahun depan yang berada diluar kota bisa daftar dan gimana caranya, apa ada formulir onlinenya?

      1. selamat malam, saya mau tanya tentang tes nya.
        tes nya itu dilakukan setelah pendaftaraan (langsung) / ada jadwal khusus untuk pelaksanaan nya ? terima kasih.

        1. @Nanda : untuk tesnya langsung setelah mendaftar, namun untuk pengumumannya sekarang ini akan di umumkan pada laman kuliahsore.com yg dikelompokkan berdasarkan waktu tes.

  2. klo semisal sudah pernah kuliah disana tapi off lalu ingin melanjutkan lagi apakah masih bisa ?

    1. @Asriyani : offnya berapa lama mas ?
      Temen saya ada yg Off sampe satu tahun masih bisa, namun harus tetap membayar tangungan SPP pd waktu OFF..
      kecuali utk cuti hanya dikenakan biaya 50% dr tanggungan normal

  3. assalamualaikum
    itu untuk PSPB syaratnya salah satu saja atau ke 5 nya harus terpenuhi ?

  4. Assalamualaikum wr.wb
    Mau tanya ni kalau untuk pendaftaran glombang pertama tu masuk nya kapan ya ?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *